Peningkatan Disiplin Diri Siswa Sekolah Menengah Atas Melalui Panduan Teknik Self Instruction

NAWANTARA, ROSALIA DEWI and AROFAH, LAELATUL and SETYAPUTRI, NORA YUNIAR (2019) Peningkatan Disiplin Diri Siswa Sekolah Menengah Atas Melalui Panduan Teknik Self Instruction. In: Prosiding Seminar Nasional & Call Paper Psikologi Sosial 2019 (Psikologi Sosial di Era Revolusi Industri 4.0: Peluang dan Tantangan).

[img] Text
C.2.a.4. 2019_PROSIDING NAS FPPSI UM_DISIPLIN DIRI_Cek Plagiasi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
C.2.a.4._2019_PROSIDING NAS FPPSI UM_DISIPLIN DIRI.pdf

Download (920kB)
[img] Text
PEER REVIEW PROSIDING SELF INSTRUCTION353.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://drive.google.com/file/d/12boWZyPKjjf9MNKN7...

Abstract

Disiplin diri merupakan atribut penting yang harus dimiliki oleh siswa. Kenyataan di sekolah masih adanya siswa yang memiliki disiplin diri rendah. Disiplin diri rendah ditandai dengan perilaku melanggar tata tertib sekolah sampai datang terlambat ke sekolah, tidak memakai atribut sekolah yang lengkap, dan lain sebagainya. Fenomena tersebut hendaknya menjadi perhatian khusus karena disiplin diri apabila dibiarkan akan berpengaruh pada bidang akademik siswa. Salah satu teknik dalam layanan konseling yang dapat digunakan untuk meningkatkan disiplin diri adalah teknik self instruction. Teknik self instruction memfokuskan pada kata diri positif yang dapat mengontrol perilaku. Teknik self instruction dalam penelitian ini diterapkan melalui media panduan. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan disiplin diri siswa Sekolah Menengah Atas melalui panduan teknik self instruction. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMAN 1 Srengat. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Instrumen pengumpul data yang digunakan adalah skala disiplin diri. Hasil data dari instrumen tersebut dianalisis menggunakan uji beda yang sebelumnya dilakukan uji prasyarat untuk kemudian menentukan menggunakan uji statistik parametrik atau non parametrik.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: 710 Education science > 803 Guidance and counseling
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1-Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Laelatul Arofah
Date Deposited: 26 Jun 2021 03:59
Last Modified: 29 Jun 2021 12:22
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/3689

Actions (login required)

View Item View Item