TINGKAT STATUS GIZI DAN KONDISI FISIK SSB AMERTO PUTRA SITIMERTO KECAMATAN PAGU KAB KEDIRI USIA 13 – 15 TAHUN

Rozi, M. Fahrur and PUSPODARI, PUSPODARI and PRASETIYO HERPANDIKA, REO (2020) TINGKAT STATUS GIZI DAN KONDISI FISIK SSB AMERTO PUTRA SITIMERTO KECAMATAN PAGU KAB KEDIRI USIA 13 – 15 TAHUN. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_85201_16101090040.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_85201_16101090040_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (283kB)
[img] Text (Cover BAB 1 + References)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (963kB)
[img] Text (BAB 2)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (366kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (660kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (485kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (203kB) | Request a copy
[img] Text (References)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (149kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_85201_16101090040_0709059001_0727078804_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

M. Fahrur Rozi: Tingkat Status Gizi Dan Kondisi Fisik Ssb Amerto Putra Sitimerto Kecamatan Pagu Kab Kediri Usia 13 – 15 Tahun, Skripsi, PENJAS, FIKS UN PGRI Kediri, 2020. Kata Kunci: status gizi, kondisi fisik, sepakbola. Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan peneliti, bahwa kegiatan di SSB Amerto Putra sering mengalami kendala pada atlet yang cepat mengalami kelelahan saat latihan maupun pertandingan. Yang mengakibatkan pada hasil akhir pertandingan maupun prestasi tim menjadi kurang optoimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat status gizi dan kondisi fisik SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kabupaten Kediri Usia 13 -15 Tahun.yang memiliki rumusan masalah (1) Bagaimana tingkat status gizi peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. (2) Bagaimana tingkat daya tahan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. (3) Bagaimana tingkat kecepatan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. (4) Bagaimana tingkat kekuatan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. (5) Bagaimana tingkat koordinasi peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. (6) Bagaimana tingkat kelincahan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto. Pendektan penelitian mengunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan teknik metode survei. Dengan mengambil sampel 30 pemain kategori usia 13 – 15 tahun. Dengan teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Dari hasil penelitian menunjukkan (1) Tingkat status gizi peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 60% tergolong kurus (kurang). (2) Tingkat daya tahan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 56,67% tergolong sedang. (3) Tingkat kecepatan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 33,33% tergolong sedang. (4) Tingkat kekuatan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 73,33% tergolong sedang. (5) Bahwa ting Tingkat kat koordinasi peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 76,67% tergolong cukup cepat. (6) Tingkat kelincahan peserta SSB Amerto Putra Sitimerto Pagu Kediri usia 13 – 15 tahun 76,67% tergolong baik. Berdasarkan kesimpulan dari penelitian ini menunjukan bahwa pemain SSB Amerto Putra usia 13 – 15 tahun memiliki status gizi yang tergolong kurang dan kondisi fisik dalam kategori sedang sehingga perlu untuk ditingkatkan untuk mencapai prestasi yang maksimal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Status Gizi, Kondisi Fisik, Sepakbola.
Subjects: 710 Education science > 760 Sports and health education education
710 Education science > 764 Sports coaching education
710 Education science > 765 Sports science
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr M. FAHRUR ROZI
Date Deposited: 25 Aug 2020 03:26
Last Modified: 25 Aug 2020 03:26
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/1078

Actions (login required)

View Item View Item