Peluang Olahraga dalam Menyongsong Era 5.0

ALLSABAH, M. AKBAR HUSEIN and Sugito, Sugito (2019) Peluang Olahraga dalam Menyongsong Era 5.0. Peluang Olahraga dalam Menyongsong Era 5.0, 3 (1). pp. 396-403. ISSN 2598-6139

[img] Text (Ffull Draft)
Full Draft Prosiding Peluang Olahraga Dalam Menyongsong Era 5.0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Similiarity Cek)
Scan Plagiasi Prosiding PELUANG_OLAHRAGA_DALAM_MENYONGSONG_ERA_5_0.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Ppeer Review)
Peluang Olahraga Menyongsong Era 50.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://ojs.semdikjar.fkip.unpkediri.ac.id/index.ph...

Abstract

Era globalisasi kini dirasa tidak terbendung lagi sehingga masuk ke Indonesia. dengan adanya kemajuan dalam perkembangan teknologi yang semakin canggih, saat ini dunia telah masuk dalam era Society 5.0 yang telah dikembangkan oleh Jepang yang menekankan pada penyeimbangan kemajuan teknologi sekaligus mempertimbangkan aspek humaniora. Sebelumnya dunia telah masuk pada era 4.0 dan kemudia di susul society 5.0. Menghadapi tantangan tersebut, olahraga dituntut untuk menyesuaikan society 5.0. Insan yang ada dalam olahraga harus mempersiapkan diri menghadapi era society 5.0. Pembekalan tersebut adalah mengaitkan olahraga dengan big data dan Internet of Things yang merupakan kecerdasan buatan yang telah ada, selanjutnya dimanfaatkan melalui olahraga. Pemanfaatan tersebuat diantaranya seperti membekali insan yang ada pada olahraga untuk memanfaatkan teknologi dengan baik dan bijak disertai dengan sumber daya manusia yang berkualitas dan diterapkan pada masyarakat luar, sehingga mampu melakukan penyesuaian dengan tantangan zaman dalam memenuhi kebutuhan society 5.0.

Item Type: Article
Subjects: 710 Education science > 766 Sports and other health education not yet listed
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: M. Akbar Husein Allsabah
Date Deposited: 03 Nov 2021 08:39
Last Modified: 03 Nov 2021 08:39
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/4160

Actions (login required)

View Item View Item