Survey Kondisi Fisik Siswa Putra Ekstrakurikuler Futsal di MAN 4 Kediri

Adam Safa, Muhammad and WEDA, WEDA and BUDIMAN, AGUNG (2021) Survey Kondisi Fisik Siswa Putra Ekstrakurikuler Futsal di MAN 4 Kediri. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI.

[img] Text (FULL)
RAMA_85201_16101090053.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (386kB) | Request a copy
[img] Text (SIMILARITY)
RAMA_85201_16101090053_SIMILARITY.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (271kB)
[img] Text (REFERENCES)
RAMA_85201_16101090053_0721088702_0706078801_06_ref.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (87kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
RAMA_85201_16101090053_0721088702_0706078801_07_lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB)
Official URL: htpp:repository@unpkdr.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi bahwa hasil observasi bahwa belum pernah dilakukan tes kondisi fisik. Kondisi fisik merupakan suatu komponen yang sangat penting bagi seluruh cabang olahraga di dunia. Karena itu latihan kondisi fisik itu sangatlah penting dan harus ditanggulangi dengan serius dan dirancang secara sistematis supaya tingkat kebugaran jasmani dan untuk menggerakkan bagian-bagian tubuh agar lebih baik. Permasalahan penelitian ini adalah tujuan untuk mengetahui kondisi fisik siswa ekstrakurikuler futsal di MAN 4 Kediri. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan teknik penelitian survey. Populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan siswa laki-laki yang mengikuti ekstrakurikuler futsal di MAN 4 Kediri adalah sebanyak 16 siswa putra. Sampel untuk ekstrakurikuler futsal sebanyak 16 putra, dengan pengambilan sampel sampling jenuh. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah tes dan pengukuran. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik statistik deskriptif. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah: Hasil tes kekuatan otot tungkai (leg and back dynamometer) bahwa seluruhnya siswa perolehan nilai berada kategori kurang sekali. Pada hasil tes kecepatan (lari 30 meter) bahwa mayoritas perolehan nilai siswa berada pada kategori kurang sekali. Pada hasil tes kelincahan (Illinois Agility Run Test), bahwa mayoritas perolehan nilai siswa berada pada kategori kurang. Pada hasil tes power (vertikal jump), bahwa mayoritas perolehan nilai siswa berada pada kategori kurang dan pada kategori kurang sekali. Pada hasil tes kelentukan (fleksibilitas), bahwa mayoritas perolehan nilai siswa berada pada kategori baik sekali. Berdasarkan hasil penelitian bahwa mayoritas kondisi fisik pada kategori kurang sekali. Berdasarkan simpulan hasil penelitian ini, direkomendasikan: Bagi siswa yang mengikuti ekstrakurikuler futsal dalam mengikuti latihan kondisi fisik karena diperlukan untuk menunjang olahraga yang diikutinya, selain itu kondisi fisik diperlukan untuk meningkatkan kondisi fisik yang dimiliki menjadi lebih baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kondisi Fisik, Ekstrakurikuler Futsal
Subjects: 260 Medical science > 283 Clinical pathology
260 Medical science > 288 Physical medicine and rehabilitation
340 Health sciences > 357 Health promotion
340 Health sciences > 404 Analysis of pharmaceutical and medical chemistry
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: mr Muhammad Adam Safa
Date Deposited: 07 Sep 2021 02:07
Last Modified: 07 Sep 2021 02:07
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/4014

Actions (login required)

View Item View Item