PENGEMBANGAN INSTRUMEN ASESMEN KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH BERDASARKAN GREENSTEIN PADA MATERI EKOSISTEM

Sonya, Getrida Modok and MUMUN, NURMILAWATI and DWI, ARI BUDIRETNANI (2021) PENGEMBANGAN INSTRUMEN ASESMEN KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH BERDASARKAN GREENSTEIN PADA MATERI EKOSISTEM. Efektor, 6. pp. 1-6. ISSN 0854-1992 (Submitted)

[img] Text
PENGEMBANGAN INSTRUMEN ASESMEN KETERAMPILAN PEMECAHAN MASALAH BERDASARKAN GREENSTEIN PADA MATERI EKOSISTEM-converted.pdf

Download (241kB)

Abstract

Pemecahan masalah merupakan dasar untuk mengidentifikasi masalah, membuat pilihan, serta mempertimbangkan pilihan, berdasarkan informasi yang di perloleh. Tujuan penelitian untuk membuat instrumen asesmen keterampilan berbasis pemecahan masalah berdasarkan Greenstein pada materi ekosistem. Penelitian ini dengan metode pengembangan R&D (Researt and Development) model Plomp. Instrumen menggunakan lembar validasi ahli. Penelitian dibatasi pada pengujian kelayakan instrumen. Analisis data dengan teknik persentase. Hasil penelitian menunjukkan instrumen asesmen keterampilan pemecahan masalah layak dengan hasil validasi ahli praktisi 86,2% “Sangat Valid”, ahli asesmen 93% “Sangat Valid” , ahli materi 85,8% “Sangat Valid”, dan ahli bahasa 83,2% “Cukup Valid”. Hasil uji validitas pada butir soal dengan kategori layak diperoleh 17 soal ‘‘Valid”. Hasil uji reliabilitas diperoleh hasil sebesar 0,752 “reliabilitas tinggi”.

Item Type: Article
Subjects: 710 Education science > 771 Biology education
710 Education science > 781 Mechanical engineering education
710 Education science > 790 Education science
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Sonya Getrida Modok
Date Deposited: 25 Mar 2022 05:47
Last Modified: 25 Mar 2022 05:47
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/3975

Actions (login required)

View Item View Item