Dipaksa Menerima Oleh Covid

Buku Cerpen (2021) Dipaksa Menerima Oleh Covid. 978-623-96803-7-4 (E-ISBN), 978-623-96803-6-7 (ISBN).

[img] Text
C.8 2021 Perempuan Akademisi-halaman.pdf

Download (4MB)
[img] Text
Peer Review Cerpen025.pdf

Download (1MB)
[img] Text
(ISBN E-Book) Layout - Perempuan Akademisi.pdf

Download (3MB)

Abstract

Seluruh dunia terguncang dengan kehadiran makhluk kecil tak kasat mata bernama CoronaVirus Disease (CoVid-19). Virus ganas yang awalnya hanya sekedar kabar yang dapat didengar dan dilihat melalui kanal-kanal berita, tanpa terelakkan merambah masuk ke dalam lini kehidupan masyarakat Indonesia. Angka statistik yang terus meroket, menunjukkan wabah Covid-19 di Indonesia tak terbendung lagi. Kehadiran Covid-19 semakin lama semakin mendekat. Setiap hari, ada saja kabar duka yang datang dari kerabat, rekan kerja, teman- teman lama, tetangga, bahkan sanak saudara terdekat gugur karena virus mematikan ini. Bencana global telah melumpuhkan berbagai unsur kehidupan, laju ekonomi tersendat, layanan publik terhambat, interaksi hanya terbatas di ruang virtual.

Item Type: Patent
Subjects: 580 Humaniora social science > 613 Humanities
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1-Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Yuanita Dwi Krisphianti
Date Deposited: 20 Jul 2021 06:08
Last Modified: 20 Jul 2021 06:08
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/3745

Actions (login required)

View Item View Item