PENGEMBANGAN VARIASI MODEL LATIHAN SMASH KEDENG DALAM PERMAINAN SEPAKTAKRAW

MUHARRAM, NUR AHMAD and PUSPODARI, PUSPODARI PENGEMBANGAN VARIASI MODEL LATIHAN SMASH KEDENG DALAM PERMAINAN SEPAKTAKRAW. BRAVOS'S, 6 (1). ISSN 2597-677X(Online), 2337-7674(Print)

[img] Text (Perr Review)
KODE_0709059001_PEERVIEW.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (537kB)
[img] Text (Similarity)
KODE_0709059001_SIMILARITY.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text
KODE_0709059001.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/penjas/ar...

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan variasi latihan sepak sila di Jurusan Penjaskesrek UN PGRI Kediri, yang dapat digunakan sebagai acuan dalam melaksanakan latihan sepak sila. Didalam perkuliahan Teori dan Praktik Sepaktakraw adalah mahasiswa diwajibkan mempunyai dasar ilmu tentang teknik dasar dan perwasitan permainan sepaktakraw. Dengan harapan mahasiswa bisa membuat macam-macam jenis latihan atau program latihan smes kedeng dalam permainan sepaktakraw untuk mahasiswa Penjaskesrek UN PGRI Kediri, yang pada intinya nanti bisa dipakai sebagai sumber referensi dalam membuat program latihan smes kedeng. Prosedur pengembangan variasi latihan smes kedeng bisa memakai acuan menurut referensi Borg dan Gall yang sudah ada. Berdasarkan acuan yang sudah digunakan diatas, kesimpulan yang didapat dalam melaksanakan latihan smash kedeng bisa dipakai dan bisa dilaksanakan untuk acuan mahasiswa Penjaskesrek UN PGRI Kediri khususnya untuk mahasiswa yang mendapatkan perkuliahan sepaktakraw di semester ini dengan jumlah sampel 35. Berdasarkan hasil dari penelitian ini, yang memenuhi kriteria adalah pakar sepaktakraw diperoleh 79%, ahli pembelajaran diperoleh 91%, mahasiswa kelompok kecil diperoleh 82%, dan mahasiswa kelompok besar diperoleh 84%.

Item Type: Article
Subjects: 260 Medical science > 276 Sports medicine
340 Health sciences > 361 Sports science
340 Health sciences > 381 Physiology (sports)
710 Education science > 760 Sports and health education education
710 Education science > 763 Sports and health education
710 Education science > 764 Sports coaching education
710 Education science > 765 Sports science
710 Education science > 766 Sports and other health education not yet listed
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Puspodari Puspodari
Date Deposited: 30 Nov 2020 05:39
Last Modified: 06 Jan 2021 05:49
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/2645

Actions (login required)

View Item View Item