PERBANDINGAN KINERJA KARYAWAN SEBELUM DAN SESUDAH PELATIHAN PADA SUB BIDANG COAL & ASH HANDLING DI PT. PJB UBJOM PLTU PACITAN

Ulum, Koriq Miftakul and MUSLIH, BASTHOUMI and MEILINA, RESTIN (2020) PERBANDINGAN KINERJA KARYAWAN SEBELUM DAN SESUDAH PELATIHAN PADA SUB BIDANG COAL & ASH HANDLING DI PT. PJB UBJOM PLTU PACITAN. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_61201_16102020017.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (141kB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_61201_16102020017_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (179kB)
[img] Text (References)
RAMA_61201_16102020017_0701018607_0721058605_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (156kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_61201_16102020017_0701018607_0721058605_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (25kB) | Request a copy

Abstract

PT. PJB UBJOM PLTU Pacitan adalah perusahaan yang bergelut di bidang kelistrikan yang memiliki bagian penting yaitu sub bidang coal & ash handling yang berperan dalam penanganan batu bara. Upaya dalam meningkatkan kinerja karyawan ialah dengan mengadakan pelatihan. Tujuan penelitian ini adalah untuk dapat mengetahui bagaimana kinerja karyawan sebelum dan sesudah pelatihan. Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik penelitian komparatif.. Teknik analisis yang digunakan yaitu statistik deskriptif, uji normalitas dan uji hipotesis (Paired Sample t – Test dan non parametik wilcoxon) yang berdasarkan hasil dari uji normalitas. Hasil penelitian ini menunjukkan ada perbedaan kinerja karyawan yang signifikan antara sebelum dan sesudah pelatihan dilihat dari indikator, jumlah pekerjaan, kualitas pekerjaan, ketepatan waktu, kehadiran dan kemampuan kerjasama.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kinerja Karyawan, Pelatihan
Subjects: 550 Economics > 571 Management
550 Economics > 577 Information management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Manajemen
Depositing User: Mrs koriq miftakul ulum
Date Deposited: 26 Aug 2020 00:16
Last Modified: 26 Aug 2020 00:16
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/1733

Actions (login required)

View Item View Item