ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA KARYAWAN DALAM MENUNJANG PENGENDALIAN INTERNAL

Rizal, Muh Azharul and LINAWATI, LINAWATI and HESTIN, SRI WIDIAWATI (2023) ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA KARYAWAN DALAM MENUNJANG PENGENDALIAN INTERNAL. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_62201_19102010075.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_62201_19102010075_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (Cover sd BAB 1 + References)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (889kB)
[img] Text (BAB 2)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (429kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (315kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (555kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (173kB) | Request a copy
[img] Text (References)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (290kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_62201_19102010075_0708048501_0708037605_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (487kB) | Request a copy

Abstract

Tingginya gaji karyawan dan upah harus diselaraskan dengan tingkat kemampuan pengalaman dan tingkat pendidikan karyawan yang bersangkutan dan kesesuaian dengan peraturan pemerintah. Informasi mengenai gaji dan upah yang disajikan dalam sebuah laporan keuangan sangat dibutuhkan oleh berbagai pihak internal terutama bagian penggajian UMKM Ekspor Herbavera Indonesia, namun sampai saat ini dalam penerapan sistem akuntansi pengajian belum sepenuhnya baik, karena dalam pemisah tugas dan tanggung jawab pada fungsi masih terdapat perangkapan tugas. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis sistem akuntansi penggajian dan menganalisis struktur organisasi terkait sistem akutansi penggajian pada karyawan dalam menunjang pengendalian internal pada UMKM Ekspor Herbavera Indonesia. Metode studi melalui pendekatan kualitatif bersifat deskriptif dan dilakukan di UMKM Ekspor Herbavera. Hasil penelitian menunjukkan bahwa UMKM Ekspor Herbavera Indonesia kurang baik dalam penerapan sistem penggajian. Dimana masih terdapat struktur organisasi yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan didukung oleh uraian tugas, fungsi dan tanggung jawab masing-masing, Sepertihalnya tugas karyawan di bagian keuangan dan kasir yang sudah berjalan dengan baik, akan tetapi pembagian tugas tidak dapat berjalan dengan baik karena kurangnya sumber daya manusia (SDM) sehingga membuat bagian keuangan merangkap tugas bagian kasir.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: sistem akuntansi penggajian, pengendalian internal, UMKM ekspor herbavera
Subjects: 550 Economics > 561 Economic development
550 Economics > 562 Accounting
550 Economics > 577 Information management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Akuntansi
Depositing User: Muh Rizal Azharul M
Date Deposited: 15 Aug 2023 01:25
Last Modified: 15 Aug 2023 01:25
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/11647

Actions (login required)

View Item View Item