PENGEMBANGAN MEDIA DIAGRAM SIKLUS HIDUP MAKHLUK HIDUP UNTUK SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Lestari, Kurnia Dwi and MUJIWATI, ENDANG SRI and PUTRI, KHARISMA EKA (2023) PENGEMBANGAN MEDIA DIAGRAM SIKLUS HIDUP MAKHLUK HIDUP UNTUK SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_86206_19101100022.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (13MB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_86206_19101100022_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (115kB)
[img] Text (Cover sd BAB 1 + References)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 2)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (528kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (907kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (721kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (14kB) | Request a copy
[img] Text (References)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (123kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_86206_19101100022_0725076201_0719109101_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi dari hasil pengamatan peneliti bahwa pada pembelajaran IPA materi siklus hidup hewan kelas IV SDN Tarokan 3 guru belum menggunakan media pembelajaran. Dalam proses pembelajaran guru menggunakan metode ceramah yang menyebabkan siswa kurang aktif dan pembelajaran membosankan. Hal ini berdampak pada pemahaman siswa yang kurang terhadap materi siklus hidup hewan. Kurangnya pemahaman siswa mengakibatkan lebih dari 50% siswa mendapatkan hasil belajar di bawah KKM. Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui kevalidan produk media diagram materi siklus hidup makhluk hidup untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar, (2) mengetahui keefektifan produk media diagram materi siklus hidup makhluk hidup untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar, dan (3) mengetahui kepraktisan produk media diagram materi siklus hidup makhluk hidup untuk siswa kelas IV Sekolah Dasar. Penelitian ini termasuk jenis penelitian pengembangan atau Research and Development (R&D). Desain pengembangan menggunakan ADDIE, dengan langkah-langkah meliputi Analyze (analisis), Design (desain), Development (pengembangan), Implementation (implementasi), dan Evaluation (evaluasi). Dengan subjek penelitian siswa kelas IV SDN Tarokan yang berjumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket dan tes. Sedangkan teknik analisis data menggunakan teknik analisis kuantitatif skala likert yang penjabarannya menggunakan analisis kualitatif. Hasil dari penelitian pengembangan media diagram siklus hidup makhluk hidup untuk siswa kelas IV sekolah dasar adalah sebagai berikut: (1) media diagram siklus hidup makhluk hidup dinyatakan sangat valid dengan perolehan hasil validasi media sebesar 92,7% dan perolehan hasil validasi materi sebesar 91,4%; (2) media diagram siklus hidup makhluk hidup dinyatakan sangat efektif dengan perolehan rata-rata nilai sebesar 81,3 dan dinyatakan tuntas secara klasikal dengan presentase 90% pada uji coba terbatas dan rata-rata nilai sebesar 92,4 dan dinyatakan tuntas secara klasikal dengan presentase 95% pada uji coba luas; dan (3) media diagram siklus hidup makhluk hidup dinyatakan sangat praktis dengan perolehan presentase respon guru sebesar 98,6%, perolehan presentase siswa pada uji coba terbatas sebesar 99,5% dan respon siswa pada uji coba luas sebsar 99,5%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, Media Diagram Siklus Hidup Makhluk Hidup, Pembelajaran IPA
Subjects: 710 Education science > 771 Biology education
710 Education science > 793 PGSD
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Kurnia Dwi Lestari
Last Modified: 12 Aug 2023 08:48
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/11382

Actions (login required)

View Item View Item