Herpandika, Reo Prasetiyo and Yuliawan, Dhedhy and Rizky, Muhammad Yanuar (2019) The analysis of physical conditions of Puslatkot athletes of Kediri city for" Kediri Emas" in porprov 2019. Sportif, 5 (2). pp. 342-353. ISSN 2477-3379
Text (Article)
3. Jurnal Sportif--REO--Kondisi Fisik.pdf Download (4MB) |
|
Text (Plagiasi)
Analisis kondisi fisik atlet puslatkot Kota Kediri dalam rangka menuju “Kediri Emas” di Porprov 2019.pdf Download (2MB) |
|
Text (Peer Review)
Peer Review - The analysis of physical conditions.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini berdasarkan pada problematika yang terjadi pada Puslatkot Kota Kediri yang dilakukan untuk menyiapkan atlet dalam Porprov 2019. Kekuranganya data tentang kondisi fisik atlet menjadi masalah penting untuk melaksanakan program latihan. Selain itu kondisi atlet kurang termonitor, sehingga progresifitas dalam prinsip latihan tidak akan belaku. Maka dalam penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui tentang keadaan kondisi fisik atlet yang dijadikan dasar untuk evaluasi pelatih dalam menentukan program latihan. Penelitian yang dilakukan menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif yang mengunakan survey sebagai pendekatan penelitian. Instrumen yang digunaan adalah instrumen tes kondisi fisik yang disusun oleh Tim dari UN PGRI Kediri dengan sampel penelitian sebanyak 54 atlet dengan teknik random sampling. Hasil dari penelitian ini adalah ditemukan bahwa kondisi fisik atlet puslatkot secara keseluruhan menunjukan 28% masuk kriteria Baik Sekali, 31% masuk kriteria Baik, 17% masuk kriteria Sedang, 24% masuk kriteria Kurang, dan 0% masuk kriteria Kurang Sekali. Maka dapat disimpulkan dari analisis adalah Kondisi Fisik Atlet Puslatkot Kota Kediri masuk dalam Kategori Baik dengan Persentase 31%.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 710 Education science > 760 Sports and health education education 710 Education science > 761 Physical education, health and recreation 710 Education science > 762 Physical education and health sciences 710 Education science > 763 Sports and health education 710 Education science > 764 Sports coaching education 710 Education science > 765 Sports science |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi |
Depositing User: | Reo Prasetiyo Herpandika |
Date Deposited: | 30 Jun 2020 02:25 |
Last Modified: | 26 Apr 2021 16:56 |
URI: | http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/253 |
Actions (login required)
View Item |