IMPLEMENTASI ALGORITMA QUICKSORT DAN BINARY SEARCH PADA FITUR PENCARIAN MEDIA SOSIAL STAR

Rasi, Yoseph Rikardus and FARIDA, INTAN NUR and NISWATIN, RATIH KUMALASARI (2020) IMPLEMENTASI ALGORITMA QUICKSORT DAN BINARY SEARCH PADA FITUR PENCARIAN MEDIA SOSIAL STAR. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_55201_16103020100.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (543kB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_55201_16103020100_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (614kB)
[img] Text (References)
RAMA_55201_16103020100_0704108701_0710018501_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (155kB)

Abstract

Media sosial dapat digunakan sebagai sarana untuk mencari data, informasi dan pembelajaran secara daring. Fitur Pencarian merupakan salah satu fitur yang lumrah pada sebuah aplikasi media sosial. Dalam kesehariannya selain menggunakan search angine seperti: google dan yahoo, mahasiswa pecinta pemrograman web Universitas Nusantara PGRI Kediri juga menggunakan media sosial dalam mencari informasi. Penelitian ini bertujuan untuk membuat aplikasi media sosial star yang berbasis web sehingga dapat diakses menggunakan media internet. Aplikasi media sosial star ini dibuat untuk membantu mahasiswa pecinta pemrograman web Universitas Nusantara PGRI Kediri. Aplikasi media sosial star ini menyediakan antar muka pengguna yang sederhana sehingga memudahkan user dalam menggunakannya. Dalam pengembangannya aplikasi media sosial star ini dibuat dengan menggunakan metode MVC (Model View Controller). Algoritma pencarian yang digunakan pada pencarian kata adalah menggunakan metode binary search. Pencarian binary search ini dilakukan untuk memperkecil jumlah operasi perbandingan antara data yang akan dicari dengan data yang ada dalam basisdata. Dalam prakteknya binary search melakukan pencarian dengan terlebih dahulu membagi menjadi dua data dalam basisdata yang sudah terurut terlebih dahulu. Aplikasi ini dapat melakukan pencarian pengguna yang efektif dan informasi yang ditampilkan dalam aplikasi ini sangat akurat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Binary Search, Media Sosial, MVC, Quicksort
Subjects: 660 Art, design and media > 700 Media science
660 Art, design and media > 706 Design
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1-Teknik Informatika
Depositing User: Mr Yoseph Rikardus Rasi
Date Deposited: 27 Aug 2020 12:15
Last Modified: 27 Aug 2020 12:15
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/2064

Actions (login required)

View Item View Item