PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKNIK DASAR FUTSAL DENGAN KARIKATUR PADA SISWA KELAS IV, V, VI SEKOLAH DASAR DI KECAMATAN WATES KABUPATEN KEDIRI

Jovan, D and M. ANIS, ZAWAWI and MUHAMMAD YANUAR, RIZKY (2022) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN TEKNIK DASAR FUTSAL DENGAN KARIKATUR PADA SISWA KELAS IV, V, VI SEKOLAH DASAR DI KECAMATAN WATES KABUPATEN KEDIRI. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full Text)
Artikel Jovan Dirgantara UNP KEDIRI.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only until 16 February 2025.
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (784kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan media untuk pembelajaran saat ini belum begitu maju. dikarenakan bahwa guru masih belum kreatif dalam mengembangkan media pembelajaran, khususnya pada mata pelajaran Penjaskes. Guru tetap mengacu pada buku paket dan LKS untuk mengembangkan literasi siswa. Akibatnya siswa hanya berpusat pada satu acuan saja dan siswa kurang aktif. Hal ini dapat dilihat dari masih rendahnya nilai hasil belajar siswa. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah (1) Bagaimana kevalidan media pembelajaran teknik dasar futsal dengan karikatur pada siswa kelas IV, V, VI SD di Kecamatan Wates Kabupaten Kediri (2) Bagaimana kepraktisan media pembelajaran teknik dasar futsal dengan karikatur pada siswa kelas IV,V,VI SD di Kecamatan Wates Kabupaten Kediri. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan R&D (Reaserch And Development) yang bertujuan untuk menghasilkan suatu produk. Produk yang dikembangkan adalah karikatur teknik dasar futsal. Tahapan dalam penelitian ini diawali dengan analisis, desain, pengembangan, implementasi dan evaluasi. Penelitian ini menggunakan instrument angket validasi ahli media, validasi ahli materi, angket respon guru, dan angket respon siswa. Hasil penelitian dengan dengan menggunakan media karikatur teknik dasar futsal adalah (1) Produk pengembangan media pembelajaran karikatur dinyatakan valid untuk materi teknik dasar futsal. Hal ini diketahui dari hasil analisis validasi ahli, kualitas media yang dikembangkan adalah sangat valid dengan presentase skor sebanyak 95% dari validasi materi dan 90% dari validasi media.(2) Kepraktisan media karikatur yang dikembangkan pada materi teknik dasar futsal mendapatkan hasil presentase dengan skor 98% respon guru dan angket respon siswa 90% maka media sangat boleh digunakan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Teknik Dasar Futsal, Karikatur
Subjects: 710 Education science > 763 Sports and health education
710 Education science > 764 Sports coaching education
710 Education science > 765 Sports science
710 Education science > 773 Physical education
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Jovan Dirgantara
Date Deposited: 18 Feb 2022 06:29
Last Modified: 18 Feb 2022 06:29
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/4597

Actions (login required)

View Item View Item