Hubungan Antara Kecepatan Dan Kekuatan Otot Lengan Dengan Kemampuan Sprint 50 Meter Gaya Bebas Pada Atlet Renang Puslatkot Kota Kediri

Sefriana, Kristina Marta and Putra, Rendhitya Prima and Herpandika, Reo Prasetiyo (2020) Hubungan Antara Kecepatan Dan Kekuatan Otot Lengan Dengan Kemampuan Sprint 50 Meter Gaya Bebas Pada Atlet Renang Puslatkot Kota Kediri. SPRINTER: Jurnal Ilmu Olahraga, 1 (1). pp. 48-52. ISSN 2745-4321

[img] Text (Jurnal Sprinter)
Jurnal Sprinter--Renang.pdf

Download (434kB)
[img] Text (Cek Plagiasi)
Hubungan Antara Kecepatan Dan Kekuatan Otot Lengan Dengan Kemampuan Sprint 50 Meter Gaya Bebas Pada Atlet Renang Puslatkot Kota Kediri.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Peer Review)
sprinter.pdf

Download (543kB)
Official URL: https://jurnal.icjambi.id/index.php/sprinter/artic...

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan kecepatan dan kekuatan otot lengan terhadap kempuan berenang sprint 50 meter gaya bebas. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan kekuatan otot lengan yang masuk pada kategori baik sekali sebanyak 5 atlet atau sebesar 57,1%, sedangkan yang masuk pada kategori baik 2 atlet atau sebesar 28,6%, dan yang masuk pada kategori kurang sekali 1 atlet atau sebesar 14,3%. Kecepatan yang masuk pada kategori baik 5 atlet atau sebesar 57,1%, yang masuk pada kategori cukup 2 atlet atau sebesar 27,6% dan yang masuk pada kategori kurang 1 atlet atau sebesar 16,3% serta yang masuk pada kategori sangat kurang 0 atlet atau sebesar 0%. Dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara kecepatan dan kekuatan otot lengan dengan hasil dengan kemampuan renang 50 meter gaya bebas atlet renang putra PUSLATKOT Kota Kediri.

Item Type: Article
Subjects: 710 Education science > 760 Sports and health education education
710 Education science > 761 Physical education, health and recreation
710 Education science > 762 Physical education and health sciences
710 Education science > 763 Sports and health education
710 Education science > 764 Sports coaching education
710 Education science > 765 Sports science
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Reo Prasetiyo Herpandika
Date Deposited: 01 Dec 2020 09:57
Last Modified: 26 Apr 2021 17:11
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/2659

Actions (login required)

View Item View Item