Aryo Wibowo, Adi and ISTIQLALIYAH, HESTI and MAHMUDI, HARIS (2020) Perancangan Mesin Pembuat Keripik Umbi Dengan Sistem Pneumatik. SEMNAS I-V, 4 (1). pp. 1-8. ISSN 2549-7952 (In Press)
Text (FULL TEXT)
RAMA_21201_18103010110.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (719kB) | Request a copy |
|
Text (SIMILARITY)
RAMA_21201_18103010110_SIMILARITY.pdf - Accepted Version Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (110kB) |
|
Text (REFERENCES)
RAMA_21201_180103010110_0709088301_0723118801_06_ref.pdf - Bibliography Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (30kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
RAMA_21201_180103010110_0709088301_0723118801_07_Lamp.pdf - Accepted Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (174kB) | Request a copy |
Abstract
–Perancangan mesin keripik umbi dengan sistem otomasi pneumatik ini dilatar belakangi oleh adanya produksi keripik umbi yang kebanyakan masih menggunakan sistem manual, mulai dari awal proses hingga pengemasannya. Hal tersebut akan menyebabkan waktu yang dibutuhkan dalam sekali proses menjadi semakin lama. Oleh karena itu dibutuhkan satu alat yang dapat membantu mempercepat proses pengerjaan juga sekaligus meminimalisir tingkat resiko selama proses berlangsung. Dalam hal ini dibutuhkan suatu mesin pembuat keripik umbi dengan aplikasi sistem pneumatik. Sistem pneumatik merupakan sistem otomasi yang berfungsi sebagai penggerak umbi menuju perajang dan memindahkan hasil rajangan ke penggoreng, selain itu juga memindahkan hasil gorengan menuju spinner. Untuk prinsip kerja dari sistem pneumatik ini yaitu dengan memanfaatkan udara bertekanan guna menjalankan piston Pneumatik. Berdasarkan perencanaan pembuatan sistem pneumatik yang telah dilakukan, didapatkan hasil bahwa speesifikasi Piston pneumatik pada sistem perajang 32 x 600 mm, Piston pendorong hasil perajang 25 x 250 mm, dan Piston pengangkat keripik 25 x 250 mm. Sedangkan gaya yang dihasilkan oleh piston adalah: Piston pendorong pada perajang 13,06 Kgf, Piston pendorong hasil perajang 19,21 Kgf, Piston pengangkat keripik 11,53 Kgf, dan untuk kebutuhan udara pada sistem pneumatik 64,32 liter.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | 410 Engineering science > 431 Mechanical engineering (and other machining) 410 Engineering science > 432 Production engineering (and or manufacturing) |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1-Teknik Mesin |
Depositing User: | Mr Adi Aryo Wibowo |
Date Deposited: | 02 Sep 2020 03:10 |
Last Modified: | 02 Sep 2020 03:10 |
URI: | http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/2275 |
Actions (login required)
View Item |