PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, OPINI AUDIT, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN APPAREL & LUXURY GOODS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020 – 2023

Aulia, Eva Putri (2024) PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, OPINI AUDIT, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN APPAREL & LUXURY GOODS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020 – 2023. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full Text)
RAMA_62201_2012020118.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_62201_2012020118_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (293kB)
[img] Text (Cover sd BAB 1 + References)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (BAB 2)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (231kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (139kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (328kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (67kB) | Request a copy
[img] Text (References)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_06_ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (147kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_62201_2012020118_0708037605_0719128604_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini didasari oleh fenomena audit delay yang sering terjadi pada perusahaan-perusahaan yang sudah go public. Audit delay merupakan salah satu indikator penting dalam menilai ketepatan waktu pelaporan keuangan perusahaan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh likuiditas, leverage, opini audit, dan ukuran perusahaan baik secara parsial maupun simultan terhadap audit delay pada perusahaan apparel & luxury goods yang terdaftar di BEI selama periode 2020 – 2023. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisis data regresi linier berganda dan dihitung menggunakan software SPSS for windows versi 25. Untuk memenuhi syarat yang ditentukan dalam penggunaan model regresi linier berganda perlu dilakukan pengujian atas beberapa asumsi klasik yaitu uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, dan uji autokorelasi. Untuk pengujian hipotesis menggunakan uji R Square, uji t dan uji F. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini ada 17 perusahaan apparel & luxury goods yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu. Hasil penelitian menunjukkan nilai sig t likuiditas sebesar 0,005, leverage sebesar 0,049, opini audit sebesar 0,711, dan ukuran perusahaa sebesar 0,000. Dan menunjukkan nilai sig F sebesar 0,000. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah (1) likuiditas, leverage, dan ukuran perusahaan secara parsial berpenguruh signifikan terhadap audit delay, sedangkan opini audit tidak berpengaruh signifikan terhadap audit delay. (2) likuiditas, leverage, opini audit dan ukuran perusahaan secara simultan berpenguruh signifikan terhadap audit delay pada perusahaan apparel & luxury goods yang terdaftar di BEI.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Likuiditas, Leverage, Opini Audit, Ukuran Perusahaan, Audit Delay
Subjects: 550 Economics > 562 Accounting
550 Economics > 568 Other unspecified economic fields
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Akuntansi
Depositing User: Eva Putri Aulia
Last Modified: 18 Aug 2024 02:33
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/16414

Actions (login required)

View Item View Item