PENGEMBANGAN MEDIA BOARD GAME ANGLING DARMA UNTUK MENINGKATKAN DISIPLIN DIRI PADA SISWA KELAS XI SMKN 1 KEDIRI

Utami, Melinda Dewi and KRISPHIANTI, YUANITA DWI and NINGSIH, RISANIATIN (2022) PENGEMBANGAN MEDIA BOARD GAME ANGLING DARMA UNTUK MENINGKATKAN DISIPLIN DIRI PADA SISWA KELAS XI SMKN 1 KEDIRI. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text (Full text)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (12MB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (48MB)
[img] Text (Cover sd BAB 1 + References)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_01_front_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (686kB)
[img] Text (BAB 2)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (212kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (170kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (300kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (10kB) | Request a copy
[img] Text (References)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_06_ref.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (157kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_86201_18.1.01.01.0030_0708068904_0720018601_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (11MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi hasil pengamatan dan pengalaman peneliti, bahwa masalah disiplin diri di kalangan pelajar tergolong masih rendah terutama pada siswa kelas XI SMKN 1 Kediri. Hal ini ditunjukkan dengan perilaku siswa yang sering membolos, terlambat mengumpulkan tugas, dan tidak memakai atribut lengkap. Tujuan penelitian ini adalah pengembangan media board game Angling Darma untuk meningkatkan disiplin diri pada siswa kelas XI SMKN 1 Kediri dapat diterima secara teoritik dan praktik. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian RnD (Research and Development) dengan model pengembangan Borg and Gall yang telah dimodifikasi oleh peneliti menjadi delapan tahap yaitu studi pendahuluan, perancangan media, pengembangan media, uji coba, hasil uji coba, uji coba guru BK, hasil uji coba guru BK, produk akhir. Penelitian ini menghasilkan produk, yaitu sebuah media board game Angling Darma untuk meningkatkan disiplin diri siswa. Produk ini memiliki beberapa piranti yang terdiri dari : 1) papan media board game; 2) pion; 3) cawan chatinos; 4) bola warna; 5) tongkat penyeimbang; 6) kartu tantangan; 7) kartu pijak; 8) punishment card; 9) buku panduan. Produk ini telah melalui tahap uji validitas dari ahli materi BK dengan perolehan skor indeks face validity sebesar 1, uji ahli media BK memperoleh skor indeks face validity sebesar 0,80, dan uji guru BK memperoleh skor indeks face validity sebesar 0,88. Secara keseluruhan pengembangan media board game Angling Darma untuk meningkatkan disiplin diri siswa kelas XI SMKN 1 Kediri tergolong pada kategori layak dan dapat digunakan. Dengan demikian, kesimpulan dari penelitian ini adalah pengembangan board game Angling Darma untuk meningkatkan disiplin diri siswa kelas XI SMKN 1 Kediri diterima secara teoritis dan praktis sebagai salah satu media BK. Berdasarkan simpulan hasil penelitian ini, direkomendasikan: 1) Bagi Guru BKdiharapakan mampu menerapkan media board game Angling Darma pada proses layanan bimbingan kelompok untuk meningkatkan disiplin diri siswa kelas XI SMKN 1 Kediri; 2) Bagi Peneliti selanjutnya diharapkan dengan adanya penelitian dan pengembangan media board game Angling Darma dapat dikembangkan dari berbagai segi bidang mata pelajaran. Peneliti selanjutnya juga diharapkan dapat meningkatkan minatnya untuk melakukan penelitian pada nilai kearifan lokal atau karakter tokoh budaya lainnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: disiplin diri, media BK, board game, Prabu Angling Darma
Subjects: 710 Education science > 720 Social science education
710 Education science > 743 Indonesian language and literature education
710 Education science > 803 Guidance and counseling
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1-Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Mrs Melinda Dewi Utami
Date Deposited: 19 Aug 2022 06:04
Last Modified: 19 Aug 2022 06:04
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/7233

Actions (login required)

View Item View Item