ANALISIS SOSIAL MEDIA, KUALITAS PRODUK DAN TINGKAT HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK AKAOS NGANJUK

Wijianti, Afriliana and SAMARI, SAMARI and RATNANTO, SIGIT (2022) ANALISIS SOSIAL MEDIA, KUALITAS PRODUK DAN TINGKAT HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK AKAOS NGANJUK. PROSIDING SEMINAR NASIONAL MANAJEMEN, EKONOMI DAN AKUNTANSI, 7 (1). (In Press)

[img] Text (Full text)
RAMA_61201_18102020282.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (479kB) | Request a copy
[img] Text (Similarity)
RAMA_61201_18102020282_similarity.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (1MB)
[img] Text (References)
RAMA_61201_18102020282_0712026201_07067004_06_Ref.pdf - Bibliography
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (95kB)
[img] Text (Lampiran)
RAMA_61201_18102020282_0712026201_07067004_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (616kB) | Request a copy
Official URL: https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/senme...

Abstract

Tujuan utama dari penelitian kali ini adalah untuk mengetahui keputusan pembelian pada Akaos Nganjuk dengan dilakukan analisis serta pengkajian mengenai seberapa besar dampak dari sosial media, kualitas produk serta harga yang ditawarkan. Kuantitatif kausalitas merupakan pendekatan yang digunakan pada penelitian kali ini. Random sampling merupakan metode yang digunakan dengan untuk mengetahui opini masyarakat dengan jumlah populasi yang tidak terbatas, maka digunakan data sampling yaitu sebanyak 80 responden dari konsumen dengan pengguna sosial media seperti WhatsApp, Instagram, Facebook, dan Shopee yang pernah membeli produk dari Akaos Nganjuk. Untuk mendapat data tersebut dilakukan kuesioner yang secara Online kepada responden. Untuk selanjutnya, software SPSS versi 25 merupakan platform yang digunakan untuk menguji hasil penelitian dengan regresi linier berganda. Persyaratan untuk uji asumsi klasik merupakan syarat utama dari data yang akan masuk, sehingga dapat diketahui persentase dari sosial media, kualitas produk, dan harga produk terhadap keputusan pembelian yang diuji dengan koefisien determinasi. Setelah dilakukan pengujian dapat dilakukan kesimpulan bahwa sosial media, kualitas produk serta harga memiliki pengaruh positif serta signifikan terhadap keputusan pembeli untuk Akaos Nganjuk. Selain itu terdapat koefisien determinasi sebesar 70,3% untuk sosial media, kualitas produk serta tingkat harga yang ditawarkan berpengaruh terhadap keputusan konsumen untuk membeli pada Akaos Nganjuk. Namun untuk variabel lain yang mempengaruhi terhadap keputusan konsumen untuk melakukan pembelian pada Akaos Nganjuk sebesar 29,7% masih belum dilakukan penelitian.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sosial Media, Kualitas Produk, Tingkat Harga, Akaos Nganjuk
Subjects: 550 Economics > 560 Economics
550 Economics > 571 Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Manajemen
Depositing User: Mrs Afriliana Wijianti
Date Deposited: 16 Aug 2022 09:45
Last Modified: 22 Aug 2022 06:07
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/6023

Actions (login required)

View Item View Item