PENGARUH POSITIVE SELF TALK TERHADAP KEPUTUSAN DAN KETERAMPILAN TENDANGAN SAAT PERTANDINGAN PADA ATLET PENCAK SILAT IPSI SMA MUHAMMADIYAH I NGANJUK TAHUN 2021

RIYANTO, RIYANTO and PUSPODARI, PUSPODARI and DHEDHY YULIAWAN M.OR, DHEDHY (2022) PENGARUH POSITIVE SELF TALK TERHADAP KEPUTUSAN DAN KETERAMPILAN TENDANGAN SAAT PERTANDINGAN PADA ATLET PENCAK SILAT IPSI SMA MUHAMMADIYAH I NGANJUK TAHUN 2021. Undergraduate thesis, Universitas Nusantara PGRI Kediri.

[img] Text
RAMA_85201_17101090061.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (644kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_SIMILARITY.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (27kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_01.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (81kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_02.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (232kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_03.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (196kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_04.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (126kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_05.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (18kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_06_ref.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (57kB)
[img] Text
RAMA_85201_17101090061_0709059001_0723038705_07_lamp.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi pentingnya positive self talk dalam olahraga karena dapat membantu atlet mengontrol pikiran dan perasaan yang positif sebelum bertanding, maupun saat berlangsungnya pertandingan. Positive self talk diyakini bisa membangun kepercayaan diri pada atlet untuk bisa lebih baik. Dengan adanya kepercayaan diri yang baik maka atlet dapat dengan mudah mengambil keputusan dengan cepat dan tepat. Selain itu dengan rasa percaya diri yang baik maka atlet akan lebih percaya diri dengan kemampuannya dan lebih termotivasi untuk meningkatkan keterampilan tendangan. Permasalah dalam penelitian ini adalah (1) Apakah positive self talk berpengaruh terhadap pengambilan keputusan saat pertandingan pada atlet pencak silat? dan (2) Apakah positive self talk berpengaruh terhadap keterampilan tendangan saat pertandingan pada atlet pencak silat? Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa yang mengikuti ekstrakurikuler IPSI sebanyak 30 siswa di SMA Muhammadiyah 1 Nganjuk dengan menggunakan teknik purposive sampling maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah siswa ekstrakurikuler IPSI yang mengikuti pertandingan sebayak 15 atlet. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisa deskriptif dengan mencari rata-rata, stadar deviasi, nilai minimum dan nilai maksimum serta pengujian hipotesis dengan menggunakan uji manova. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah positive self talk berpengaruh terhadap pengambilan keputusan saat pertandingan pada atlet pencak silat IPSI SMA Muhammadiyah I Nganjuk Tahun 2021 dan positive self talk berpengaruh terhadap keterampilan tendangan saat pertandingan pada atlet pencak silat IPSI SMA Muhammadiyah I Nganjuk Tahun 2021. Berdasarkan simpulan hasil penelitian ini, dapat menjadi masukan kepada pelatih pencak silat khususnya untuk memberikan latihan mental dengan self talk karena dapat mempengaruhi pengambilan keputusan dan keterampilan tendangan saat pertandingan pada atlet pencak silat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: positive self talk, pengambilan keputusan, keterampilan tendangan, pencak silat.
Subjects: 340 Health sciences > 361 Sports science
710 Education science > 764 Sports coaching education
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan dan Sains > S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Riyanto Riyanto
Date Deposited: 21 Feb 2022 09:35
Last Modified: 21 Feb 2022 09:35
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/4459

Actions (login required)

View Item View Item