Permainan Roda Pelangi (Sebuah Inovasi dalam Media Bimbingan dan KOnsleing)

SETYAPUTRI, NORA YUNIAR and KRISPHIANTI, YUANITA DWI and Puspitarini, Ikke Yuliani Dhian (2019) Permainan Roda Pelangi (Sebuah Inovasi dalam Media Bimbingan dan KOnsleing). Project Report. CV. Azizah Publishing, Malang.

[img] Text
C.1.a.2. 2019 MONOGRAF RODA PELANGI_Turnitin.pdf

Download (4MB)
[img] Text
Peer Review_Monograft Roda Pelangi Inovasi Media BK198.pdf

Download (1MB)
[img] Text
MONOGRAF RODA PELANGI_2019.pdf

Download (693kB)

Abstract

Tata cara Roda Pelangi awalnya tampak hampir mirip dengan cara bermain pada permainan Dart Board. Namun, prosedur permainan Roda Pelangi sebenarnya berbeda dengan tata cara permainan Dart Boar. Jika dalam permainan Dart Board, pemain berkomptisi untuk membidik pusat papan tembak, sedangkan dalam permainan Roda Pelangi pemain dilarang untuk membidik pusat Roda Pelangi/papan tembak. Dalam permainan Roda Pelangi pemain dimintauntuk membidik warna-warna yang tersebar dalam roda palangi dan pangan ridak terpusat pada pusat Roda Pelangi. Warna-warna yang terdapat dalam permainan Roda Pelangi dibuat menyebar dari pemain ke papan tembak kurang lebih 2 menter. Perbedaan lain antara permainan Roda Pelangi merupakan permainan non kompetitif sedangkan permainan Dart Board adalah permainan kompetiti. dalam permainan non kompetiti tidak terdapat pemendang sama sekali, pemain pada intinya berkompetisi dengan sistem permainan itu sendiri dan memaknai pengalaman yang telah didapat dari sistem permainan tersebut. Dimana pemaknaan terhadap pengalaman yang diambil dari permainan tersebut digunakan untuk [roses pengubahan pola pikir pada diri masing-masing pemain.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Roda Pelangi
Subjects: 580 Humaniora social science > 613 Humanities
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1-Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Yuanita Dwi Krisphianti
Date Deposited: 14 Jul 2021 05:56
Last Modified: 14 Jul 2021 05:56
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/3721

Actions (login required)

View Item View Item