Analisa pengaruh sudut sudu terhadap kinerja turbin kinetik poros horisontal dan vertikal

Pramesti, Yasinta Sindy (2018) Analisa pengaruh sudut sudu terhadap kinerja turbin kinetik poros horisontal dan vertikal. Jurnal Mesin Nusantara, 1 (1). pp. 51-59. ISSN 2621-9506

[img] Text
Analisa pengaruh sudut sudu.pdf

Download (366kB)
[img] Text
Peer Review Analisa pengaruh sudu.pdf

Download (362kB)
[img] Text
Plagiasi Analisa pengaruh sudut sudu.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/JMN/article/...

Abstract

Turbin kinetik adalah suatu jenis pembangkit listrik yang memanfaatkan energi yang tersimpan pada aliran air yaitu energi potensial dan energi kinetik yang akan diubah menjadi energi mekanik . Salah satu faktor yang mempengaruhi kinerja turbin yaitu sudut sudu. Metodologi penelitian pada turbin kinetik ini memanfaatkan kecepatan fluida (air) yang bergerak dengan. Variasi sudut pengarah aliran dengan sudut yang akan diteliti ini menggunakan sudut 5° 10° , 15° dan variasi debit aliran 50, 70 dan 90 m3/jam. Selain itu, turbin kinetik ini menggunakan variasi poros vertikal dan horizontal. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat disimpulkan bahwa daya output yang dihasilkan turbin maksimal sebesar 1,53 Watt terjadi pada debit 90 m3/jam dengan sudut pengarah aliran 150. Efisiensi tertinggi yaitu sebesar 18% terjadi pada debit aliran 50 m3/jam dengan sudut pengarah aliran sebesar 150. Turbin dengan tipe poros horizontal memiliki nilai daya dan efisiensi yang sedikit lebih besar jika dibandingan dengan turbin poros vertikal

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: turbin kinetik, sudut sudu, poros vertikal, poros horizontal.
Subjects: 410 Engineering science > 431 Mechanical engineering (and other machining)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > S1-Teknik Mesin
Depositing User: Yasinta Sindy Pramesti
Date Deposited: 07 Jun 2021 01:15
Last Modified: 07 Jun 2021 01:15
URI: http://repository.unpkediri.ac.id/id/eprint/3584

Actions (login required)

View Item View Item